terbang tanpa tujuan
Mencari yang telah lama hilang
teman yang pergi entah kemana..
sang elang terbang melayang...
mengembara sampai ke perkampungan
hatinya sungguh tak menentu
yang hilang,pergi bagai sakit hati
kemanakah dia yang telah pergi ?
sesal memenuhi dada..
Elang tak tau harus kemana
sang elang terbawa angin
tak kuat menahan lara
sekarang tak terdengar kepak sayapnya
jangan-jangan???
Akh ada apakah denganya???
{ 0 comments... Views All / Send Comment! }
Post a Comment