Puisi Cinta: Bahuku Untuk Tangismu.
Hidup ini penuh dengan banyak cobaan,
Saat kesedihan,memaksamu terjatuh dan tidak ada yang lebih menyakitkan dari itu...
Ketika kau coba melupakan lara mu...
Ketika ada banyak pikiran dan perasaan..
Kamu sembunyikan,Tapi itu tak akan mungkin membuatmu merasa lebih baik,..
Biarkan aku berjalan bersamamu,di sisi mu....
Dan ketika kamu perlu bahu untuk menangis....
Ketika kamu perlu Seorang teman untuk bergantung ....
Ketika seluruh dunia pergi dan tak peduli....
Kamu tidak akan sendirian karena aku akan ada di hatimu...
Ini bahu untuk tempatmu menangis...
Aku akan di sana,Aku akan menjadi temanmu...
Kamu tidak akan sendirian karena aku akan berada di sana.
Semua waktu Setelah semuanya salah Dan perasaan mu seperti tidak ada gunanya...
Ku pegang tanganmu untuk melanjutkan perjalanan ini,berdampingan bersama sampai akhirnya aku dan kamu akan selalu menjadi satu...
Ku teguh memegang tanganmu...
Tidak peduli apa yang dikatakan atau di cela orang...
cinta kami akan selalu hidup dan abadi...
Setiap orang perlu bahu untuk menangis Setiap orang perlu teman untuk bergantung...
Dan ketika seluruh dunia pergi meninggalkanmu...
Kamu kan selalu memiliki bahuku untuk
menangis.....
''-untuk seseorang-'' by ciungtips
{ 0 comments... Views All / Send Comment! }
Post a Comment